Ka Ceri (Kakak BerCERIta)
Kisah Kiko Kodok dan Perut Kerbau
Kiko Kodok suka bernyanyi dan memiliki suara merdu, namun dia sombong. Teman-temannya tidak menyukai kesombongannya. Apa yang terjadi pada Kiko Kodok? Ada apa antara Kiko dan Kerbau? Simak kisahnya yuk...